Sabtu, 13 Agustus 2011

Plot dan Story

PLOT

Plot adalah suatu kejadian atau peristiwa yang ditampilkan dalam sebuah film apapun yang  ditangkap oleh mata dan telinga ketika sedang menyaksikan sebuah film.

STORY

Story adalah keseluruhan cerita yang disampaikan entah itu berupa informasi yang datangnya dari dialog yang dilakukan tokoh atau narasi sang narator atau bisa juga dari plot itu sendiri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar